Peningkatkan Hasil Belajar Matematika Pada Operasi Perkalian Menggunakan Media Sempoa di SDN Wono Agung

Tri Handayani, Rohmat Widiyanto, Chandra Chandra

Abstract


Masalah utama dalam penelitian ini yaitu apakah media pembelajaran sempoa dapat meningkatkan hasil belajar matematika pada materi operasi hitung siswa kelas 2 SDN Wono Agung . Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar matematika pada materi operasi hitung siswa kelas 2 SDN Wono Agung . Jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas (PTK) dengan menerapkan beberapa tahapan yaitu  perencanaan, tindakan, pengamatan dan refleksi. PTK tersebut dilakukan dengan 2 siklus. Instrumen penelitian yaitu dengan tes hasil belajar dan observasi. Teknik pengumpuan data menggunakan tes awal, tes akhir dan observasi. Tekhnik analisis data dengan reduksi data, pengumpulan data, dan kesimpulan. Subjek peneliatan yaitu siswa kelas 2 SDN Wono Agung  sebanyak 27 orang. Hasil penelitian menunjukkan bahwa implementasi perubahan atau strategi pembelajaran yang diterapkan selama siklus pembelajaran telah berhasil meningkatkan pemahaman dan pencapaian siswa secara keseluruhan. Dari data tersebut menunjukkan adanya peningkatan aktivitas belajar siswa dan hasil belajar pada tiap siklus. Maka dari itu, dapat disimpulkan bahwa hasil belajar pada operasi perkalian menggunakan media sempoa di SDN Wono Agung  mengalami peningkatan.

Full Text:

PDF

References


Anugrahana, A. (2020). Metode Penjumlahan dan Pengurangan dalam Sempoa (I). Sanata Dharma University Press Anggota APPTI. http://repository.usd.ac.id/id/eprint/39213

Gardner, H. (1999). Intelligence Reframed: Multiple Intelligences For The 21st Century. In Basic Books.

Jannah, M. N. H. R. A. R. (2023). Meningkatkan Kemampuan Menyelesaikan Soal Berhitung Pada Pembelajaran Matematika Melalui Penggunaan Media Sempoa. Journal of Teacher Professional, 2 (4)(November), 759–766. https://doi.org/DOI.10.35458

Mahmud. Tedi Priatna. (2008). Penelitian Tindakan Kelas: Teori dan Praktik. In I. Suntana (Ed.), Tsabita (Cetakan II). Tsabita.

Miles, Mathew B. Huberman, A. M. (1992). Analisis Data Kualitatif. Penerbit Universitas Indonesia (UI-Press).

Nurwati, H. (2013). Peningkatan Prestasi Belajar Perkalian dengan Cara Penjumlahan dan Memakai Alat Bantu Sempoa Bagi Anak Tuna Rungu Kelas III SDLBN Kedungkandang Malang. Saintifika, 15 (2)(Desember), 130–140.

Piaget, J. (1952). The Origins Of Intelligence In Childern. In International Universities Press, Inc.: Vol. Third Prin.

Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional. (2003). Depdiknas.

Von Glasersfeld, E. (1989). Cognition, Construction of Knowledge, and Teaching. Synthese, 80(1), 121–140.

Wijayanti, Shinta Pandu. Suswandari, M. (2022). Dampak Penggunaan Media Sempoa dalam Pembelajaran Matematika Kelas Rendah di Sekolah Dasar. Mathema Journal, 4(1), 58–66.

Zulfa, K. A. E. E. S. S. (2017). Pengaruh Metode Bermain Peran Berbantu Media Sempoa Berkarakter Terhadap Pemahaman Konsep Penjumlahan Dan Pengurangan Siswa. Jurnal Sekolah (JS), 2 (1)(Desember), 72–79.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Tri Handayani, Rohmat Widiyanto, Chandra Chandra

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.